Rekomendasi laptop bagus untuk kuliah memang cukup banyak dipasaran Indonesia. Bukan hanya terjangkau saja, beberapa brand sudah menyematkan fasilitas terbaik yang dapat dimanfaatkan dalam mengerjakan berbagai tugas. Walaupun pada akhirnya kamu harus menyesuaikannya dengan jurusan. Artinya seperti ini, kalau masuk ke mata kuliah desain dan multimedia, maka perlu intel Core i7 atau minimal AMD Ryzen …