8 Rekomendasi Toko Emas Antam Terpercaya di Shopee

Rekomendasi toko emas antam terpercaya di Shopee sebenarnya sangat banyak. tetapi ingat, jumlah toko yang tidak terpercaya juga sama banyaknya. Oleh karena itu, kamu sangat rentan menjadi korban penipuan apabila tidak teliti dalam memilihnya.

Perlu diingat, harga emas sendiri berbeda dengan pakaian atau barang lain. Harganya relatif tinggi dan tidak bisa didapatkan dengan mudah. Oleh karena itu, kerugian yang didapat apabila tertipu menjadi semakin besar.

Perlu diingat, kamu sendiri tidak bisa hanya sekadar memanfaatkan testimoni di kolom komen. Itu karena, testimoni semacam itu bisa dimanipulasi. Supaya hasilnya lebih memuaskan, jauh lebih tepat jika memilih toko yang sudah pasti.

Rekomendasi Toko Emas Antam Terpercaya di Shopee

Toko emas online terpercaya di shopee sendiri memiliki beberapa ciri pasti. Tetapi ciri tersebut nampak membingungkan jika harus diteliti satu per satu. Oleh karena itu, jauh lebih tepat jika mengikuti rekomendasi toko yang akan diberikan di bawah ini.

1. My Jewel Official Shop

toko emas antam terpercaya di shopee

Rekomendasi toko emas antam terpercaya di Shopee pertama adalah My Jewel Official Shop. Perlu diketahui, My Jewel Official Shop sendiri adalah perusahaan emas yang popularitasnya sangat tinggi. Toko ini adalah official shop dari perusahaan tersebut.

Oleh karena itu, keaslian produknya tidak perlu diragukan. Perlu diketahui, rating dari toko ini mencapai 5/5. Performa chatnya sendiri sangat baik karena mencapai 93 persen. Jumlah pengikutnya sendiri mencapai 860 dan sudah berlabel Shopee mall.

2. IndoGold Official Store

rekomendasi toko emas online

IndoGold Official Store bisa menjadi opsi berikutnya saat mencari rekomendasi toko emas antam terpercaya di Shopee. Sama seperti sebelumnya, toko ini juga sudah memiliki label Shopee mall. Itu karena, toko ini merupakan Official Store dari perusahaan IndoGold.

Baca Juga :  12 Kata Kata Promosi Buku Paling Ampuh Agar Jualan Laris

IndoGold sendiri adalah perusahaan yang cukup populer di kalangan pencinta perhiasan. Rating dari toko ini sendiri sangat tinggi karena berada di angka 4.9. Selain itu, jumlah pengikutnya juga sudah mencapai 76 ribu orang.

3. UBS Lifestyle Official Shop

rekomendasi toko perhiasan di shopee

Rekomendasi toko emas antam terpercaya di Shopee berikutnya adalah UBS Lifestyle Official Shope. Sama seperti namanya, toko ini adalah official Shop dari perusahaan UBS. Oleh karena itu, label Shopee mall juga sudah dimiliki.

Toko ini sudah bergerak di Shopee selama 3 tahun terakhir. Dalam waktu 3 tahun tersebut, jumlah pengikutnya sudah mencapai 93 ribu orang dengan performa chat di angka 80 persen. Ratingnya sendiri berada di angka 4.9/5.

4. Polaris Surabaya

toko emas di shopee mall

Polaris Surabaya adalah nama selanjutnya yang wajib ditambahkan ketika mengulas rekomendasi toko emas antam terpercaya di Shopee. Perlu diketahui, label star seller sudah dimiliki toko ini. Selain itu, varian produknya sangat baik.

Disini tersedia emas berjenis 8K, 9K, 16K, 17K, hingga 24K. Reputasi yang dimiliki toko ini di Shopee juga tidak bisa dianggap remeh. Itu karena, bintang yang dimilikinya berada di angka 5/5 dan performa chatnya mencapai 99 persen.

5. Super Smile

toko emas asli di shopee

Super Smile adalah nama berikutnya yang tidak boleh terlewatkan ketika mengulas rekomendasi toko emas antam terpercaya di Shopee. Toko ini sendiri sebenarnya merupakan distributor resmi dari berbagai perhiasan mulai dari berlian, mini gold, hingga big gold.

Super Smile sendiri sudah aktif di Shopee sejak 4 tahun ke belakang. Bintang yang dimilikinya mencapai angka 5/5. Jumlah pengikutnya sendiri mencapai 4,8 ribu orang. Lokasi usahanya juga terletak di daerah Pondok Aren, Tangerang Selatan.

Baca Juga :  Cara Mengatasi Capcut Lag, Patah-Patah, dan Error Terbaru 2024

6. Hartadinata Abadi Official Shop

toko emas surabaya di shopee

Inilah tempat yang Anda cari untuk berinvestasi dalam emas Antam yang terpercaya. Dengan pengikut lebih dari 141 ribu dan penilaian bintang 5 dari lebih dari 52 ribu pelanggan puas,

Hartadinata Abadi Official Shop adalah pilihan yang tepat untuk Anda. Bergabung selama 3 tahun, toko ini telah membuktikan diri dengan performa chat sebesar 98%, menjamin pelayanan yang responsif dan profesional.

7. Tanamduit Official Shop

toko perhiasan emas di shopee

Dalam perjalanan investasi Anda, kepercayaan adalah kunci. Tanamduit Official Shop adalah mitra yang dapat Anda andalkan.

Dengan lebih dari 3 ribu pengikut yang setia dan penilaian bintang 4.9 dari lebih dari 1 ribu pelanggan, kami telah memenangkan kepercayaan mereka selama 36 bulan terakhir.

8. Aurora Gold

rekomendasi toko perhiasan emas di shopee

Nama terakhir yang layak ditambahkan ketika mengulas rekomendasi toko emas online adalah aurora gold. Banyak orang menyebut kalau aurora gold adalah toko emas terbaik di Shopee. Kebanyakan emas yang disediakan bertipe 18 karat.

Variasi emasnya sendiri cukup banyak mulai dari cincin, kalung, gelang, dan masih banyak lagi. Jangan ragukan rating dari toko ini. Itu karena, rating dari aurora gold berada di angka 5/5. Oleh karena itu, kualitas tokonya tidak perlu diragukan lagi.

Kehati-hatian adalah kunci utama ketika berbelanja online. Jangan sampai tidak hati-hati dan hasil yang didapat akhirnya mengecewakan. Supaya lebih aman, pilih saja salah satu rekomendasi toko emas antam terpercaya di Shopee yang diberikan.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top